Minggu, 11 Oktober 2015

Rumpun bahasa Uralik



Rumpun bahasa Uralik adalah rumpun bahasa yang membentang di Eropa Utara,Eropa Timur,Eropa Tengah dan Asia Utara.Rumpun bahasa Uralik berkembang dari bahasa yang kita sebut sebagai bahasa Proto-Uralik yang berasal dari pegunungan Ural bagian Siberia.Nama "Uralik" diambil karena bahasa-bahasa yang tersebar di sekitar pegunungan Ural serta rumah asal(Urheimat) di pegunungan Ural.Rumpun bahasa Uralik dibagi menjadi dua subcabang,yaitu:
a.Rumpun bahasa Finno-Ugrik
Rumpun bahasa Finno-Ugrik adalah subrumpun terbesar dari rumpun bahasa Uralik.Finno-Ugrik sendiri terletak di wilayah Eropa Tengah,Eropa Timur,Eropa Utara dan Asia Utara.Bahasa Finlandia,bahasa Estonia dan bahasa Hungaria termasuk dalam subrumpun bahasa Finno-Ugrik.Finno-Ugrik dibagi menjadi bahasa Finnik,bahasa Sami,bahasa Mari,bahasa Mordvin,bahasa Permik dan bahasa Ugrik.
b.Rumpun bahasa Samoyedik
Rumpun bahasa Samoyedik adalah subrumpun bahasa Uralik yang terletak di Eurasia Utara.Subumpun bahasa Samoyedik dibagi menjadi Samoyedik Selatan dan Samoyedik Utara.Bahasa Samoyedik Utara meliputi bahasa Nenets,bahasa Enets dan bahasa Nganasan.Sedangkan,bahasa Samoyedik Selatan meliputi bahasa Selkup,bahasa Kamassia dan bahasa Mator.
Nama yang digunakan untuk menyebut orang Uralik
Dalam bahasa Inggris
Dalam bahasa Asli
Finnish
Suomi
Karelian
Karjala
Ingrian
Izhor
Veps
Vepsä, Lüüd
Estonian
Eesti
Votic,Vote
Vadja
Livonian
Liiv
Sami(Lappish)
Sabme
Mordvin
Erza,Moksha
Mari(Cheremis)
Mari(Manusia)
Udmurt(Votyak)
Ud-murt(murt=manusia)
Komi(Zyrian)
Komi
Khanty(Ostyak)
Khanty
Mansi(Vogul)
Manshi
Hungarian
Magyar
Nenets(Yurak)
Nenets,Hasawa(manusia)
Enets(Yenisei)
Enetj
Nganasan(Tavgi,Avam)
Ŋanasan
Selkup(Ostyak Samoyed)
Shöl-qup(Shö[l]=bumi,Qup=manusia)
Yukaghir
Wadu,Odu
 c.Rumpun bahasa Yukaghir(kemungkinan)
Rumpun bahasa Yukaghir terletak di Oblast Magadan dan Republik Sakha(dua-duanya di Rusia Timur Jauh).Pengguna bahasa diperkirakan 1.000 jiwa.
Ciri-ciri bahasa Uralik adalah:
a.Bersifat aglutinatif yang berarti menggunakan banyak imbuhan.
b.Vokal Harmoni tidak semuanya bersifat sama pada beberapa cabang.
c.Menggunakan gradasi konsonan.
d.Menggunakan OSP(Objek-Subjek-Predikat).
Bahasa Indonesia
Bahasa Finlandia
Bahasa Estonia
Bahasa
Sami
Bahasa
Erzya
Bahasa Mari
Bahasa Komi
Bahasa Hungaria
Bahasa Khanty
Bahasa Nenets
satu
yksi
üks
okta
вейке
икте
ӧтик
egy
yit,yiy
-
dua
kaksi
kaks
guokte
кавто
кок
кык
kettő
katn,kat
-
tiga
kolme
kolm
golbma
колмо
kumət
-
három
хутәм
-
empat
neljä
neli
njeallje
ниле
-
нёль
négy
нил
-
lima
viisi
viis
vihtta
вете
вич
вит
öt
вет
ю"
enam
kuusi
kuus
guhtta
кото
куд
kvajt
hat
хут
-
tujuh
seitsemän
seitse
čieža
сисем
шӹм
сизим
hét
tapət
-


Sumber

Link


Tidak ada komentar:

Posting Komentar